Wujud Sinergitas TNI – Polri, Danramil Dan Babinsa Koramil 0804/04 Parang Hadir Dalam Kegiatan Baksos Dan Bansos Hut Ke 78 Bhayangkara

MAGETAN. – Dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara ke-78 Polres Magetan melalui Polsek Parang, bersinergi dengan Koramil 0804/04 Parang dan Kecamatan Parang melaksanakan Baksos dan Bansos Desa Taman Arum, Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan. Selasa (25/06/2024)   Babinsa Koramil 0804/04 Parang membantu dalam penyaluran Baksos dan Bansos yang disediakan oleh Polres Magetan kepada warga setempat dan pondok Read More

Babinsa Koramil 0804/06 Maospati  Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Janji Pantarlih Pilkada Tahun 2024

Magetan. – Sebagai Bintara Pembina Desa (Babinsa) di wilayah tidak hanya menjalankan tugas pokok menegakkan kedaulatan atas nama negara, dan mempertahankan keutuhan wilayah NKRI, tetapi juga harus ikut monitoring seluruh kegiatan acara baik di Pemerintahan, Kecamatan, maupun Desa/Kelurahan.   Kali ini, semua Babinsa Anggota Koramil 0804/06 Maospati untuk mewakili Danramil Kapten CBA ( K ) Read More

Dandim 0804/Magetan Dukung  Upaya Pemkab Magetan Fasilitasi Para Pencari Kerja Lewat Gelaran Job Fair Market 2024

Magetan. Gelaran Job Fair Market 2024 merupakan bagian dari upaya Pemerintah Kabupaten magetan dalam memberikan informnasi lowongan kerja bagi warga masyarakat yang belum mendapatkan pekerjaan, ini merupakan bagian dari program pemerintah untuk mengurangi angka pengangguran. Acara ini dibuka oleh Pj. Bupati Magetan Ir. Hergunadi, M.T., dan berlangsung selama dua hari, mulai dari Selasa hingga Rabu, Read More

Asah Kemampuan Prajurit, Kodim 0804/Magetan Laksanakan Latihan Beladiri Taktis

Magetan.kodim-magetan.com – Dalam rangka  mengasah serta mempersiapkan pertahanan diri dan untuk membina fisik anggota, Kodim 0804/Magetan melaksanakan latihan beladiri taktis kepada prajurit yang ada di jajaranya. Selasa (25/6/2024)   Beladiri adalah olahraga yang memadukan aktivitas fisik dan seni serta teknik untuk membela atau melindungi diri. Olahraga beladiri ini tak hanya menyehatkan tubuh tapi juga bisa Read More

Bersama Merawat Kebhinekaan, Mencegah Intoleran, Kodim 0804/Magetan Gelar Komsos Dengan Komponen Masyarakat

Magetan.kodim-magetan.com – Guna terjalinnya hubungan yang lebih harmonis antara Personel Kodim 0804/Magetan dengan Komponen Masyarakat guna mendukung Tugas Pokok TNI AD di wilayah, Kodim 0804/Magetan menggelar Komunikasi Sosial (Komsos) dengan komponen masyarakat, bertempat di Aula Makodim, Jalan Panglima Sudirman no. 42 Magetan. Selasa (25/06/2024)   Acara yang diselenggarakan selama 2 hari (25-26 Juni 2024) ini Read More

Sat..Set..Sat…Set, Babinsa Koramil 0804/13 Bendo Gotong Royong Bantu Renovasi Rumah Warga

Magetan – Untuk menjaga tali silaturahmi bersama warga, Sertu Sri Suharno Babinsa Koramil 0804/13 Bendo Kodim 0804/Magetan bersama sama anggota laimmya melaksanakan gotong royong membantu renovasi rumah Ibu Djumi Warga  di Rt 05, Rw 01 warga Desa  Kleco, Kecamatan Bendo,  Kab. Magetan. Selasa (25/06/2024) Gotong royong yang dilakukan Babinsa bersama warga dalam renovasi rumah warga Read More

Tingkatkan Ketahanan Pangan Babinsa Koramil 0804/08 Barat Bantu Pemupukan Padi Petani Di Wilayah Binaanya

Magetan. –  Babinsa Koramil tipe B 0804/08 Barat jajaran Kodim 0804/ Magetan, Serda Gutoyo melaksanakan pendampingan pemupukan sawah, di Desa Rejomulyo Kecamatan Barat Kabupaten Magetan. Senin (24/06/2024)   Pendampingan tersebut dilakukan sebagai upaya Pemerintah dalam mendukung Program, khususnya swasembada pangan.   Dalam kesempatan Serda Gutoyo selaku babinsa Desa Rejomulyo menyampaikan, Kegiatan pendampingan kepada petani merupakan Read More

Babinsa Koramil 0804/04 Parang Dampingi Pembagunan Rabat Jalan di Desa Binaan

MAGETAN. – Dalam Rangka mendukung program pembangunan di desa binaan, Babinsa Koramil 0804/04 Parang Serka Soetrisno melaksanakan pendampingan Pembangunan Rabat Jalan menuju persawahan di desa ngaglik, kec. Parang, kab.magetan. Senin (24/06/2024)   Pembangunan program rabat jalan dilaksanakan oleh Pemerintah Desa bekerja sama dengan warga dan para pemangku kepentingan lainnya dan di harapkan akan mampu membangun Read More

Babinsa Koramil 0804/13 Bendo Bersama Forkopimca Hadiri Pengajian Umum Dan Pelepasan Siswa Siswi RA- MI Darussalam

Magetan. – Dalam menunjang tugas pokok Babinsa di wilayah binaan, Babinsa Desa Kinandang Koramil Tipe B 0804/13 Bendo Sertu Tri Agung Basuki R. bersama Forkopimca Kec. Bendo menghadiri acara Pengajian umum dalam rangka pelepasan siswa siswi RA – MI Darussalam, Desa Kinandang yang diselenggarakan di Halaman Sekolah MI Desa Kinandang, Kec. Bendo, Kab. Magetan. Senin Read More

Babinsa 0804/08 Barat Laksanakan Wasbang Kepada Siswa SDN Mrahu, Kec. Barat Kab. Magetan

Magetan.  –  Babinsa Serka Ibnu, Koramil 0804/08 Barat jajaran Kodim 0804/Magetan melaksanakan kegiatan mengajar wawasan kebangsaan di SDN Mrahu  Kec. Kartoharjo Kab. Magetan, Senin (24/06/24).   Serka Ibnu Dalam keterangan tertulisnya mengatakan pelajaran materi Wasbang kepada murid Sekolah Dasar ini bertujuan untuk menanamkan jiwa patriotisme sejak dini serta sebagai pengetahuan wawasan para murid.   Pemberian Read More