Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi PAM Turnament Futsal Bupati Cup Tahun 2023

Magetan Babinsa Koramil 0804/01 Magetan Babinsa Serka Maryoto dan babinkamtibmas bersinergi melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) Turnamen Futsal di di GOR Ki Mageti Kabupaten Magetan , Jum’at (13/01/2023)   Kegiatan PAM yang dimulai sejak pukul 16.00 WIB itu guna terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Kabupaten Magetan.   Babinsa Serka Maryoto menyebutkan, memberikan Read More

Sidang Pankar, merupakan mekanisme penilaian prajurit  Proses Kenaikan Pangkat

Magetan, Kepala Staf Kodim ( Kasdim ) 0804/Magetan Mayor Kav Nanang Choirudin memimpin kegiatan Sidang Pankar ( Panitia Karier ) Usul Kenaikan Pangkat (UKP) Bintara Periode 1 Oktober 2023, diikuti oleh Perwira Staf dan Para Danramil jajaran, yang dilaksanakan di Ruang Data Kodim 0804/Magetan, Kamis ( 12/01/2022 ).   Usul kenaikan pangkat periode 1 Oktober Read More

Danpos Sidorejo Bersama Jajaran Muspika Hadiri Pengajian Gus Miftah di Desa Getas Anyar

kodim-magetan.com | Magetanm Sidorejo, Danpos Sidorejo Koramil 0804/02 Plaosan Kodim 0804/Magetan Peltu Sujarwo bersama jajaran Muspika Kecamatan Sidorejo menghadiri acara Menyambut Tahun Baru 2023 di wilayah binaan tepatnya di Desa Getasanyar Kecamatan Sidorejo Kabupaten Magetan, Rabu sore, (28/12/2022).   Kegiatan Menyambut Tahun Baru 2023/ Masehi yang diawali dengan Sholawatan pada sore ini dihadiri oleh penceramah Read More

Danpos Nguntoronadi Kawal Baksos Pramuka Peduli Bagikan Sembako 12 Desa

Magetan, Dalam rangka memperingati Hari Pramuka ke-61 tahun 2022, Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Magetan menggelar Bakti Sosial (Baksos) di 12 Desa di enam kecamatan, diataranya adalah kecamatan poncol, kecamatan plaosan, kecamatan parang, kecamatan lembeyan, kecamatan kawedanan dan kecamatan takeran, Rabu (28/12/2022). Baksos ini dilakukan dalam bentuk pembagian sembako sebayak 75 paket semabko yang berhak Read More

Ciptakan Kondisi Aman dan Kondusif Babinsa Koramil 0804/06 Maospati Amankan Perayaan Natal

Magetan, Maospati | Babinsa Koramil /06 Maospati Kodim 0804/Magetan melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) ibadah umat Kristiani dalam rangka Perayaan Natal tahun 2022 Gereja yang Berada di Wilayah Kec Maospati kabupaten Magetan Minggu 25 Desember 2022.   Dalam instruksinya Danramil 0804/06 Maopati Kapten Inf Sunaryo  saat memberi arahan atau petunjuk pada anggota menyampaikan dalam kegiatan apapun Read More

Bersama babinkamtibmas, Babinsa Koramil 0804/11 Takeran Hadiri Istigosah

Takeran. Babinsa Kelurahan Takeran Koramil Tipe B 0804/11 Takeran, Serda Wijiyatno menghadiri acara istighosah dan doa bersama bersama jami’ayah Minggu malam dalam rangka Haul salah satu sesepuh Kelurahan Takeran bertempat di Masjid Al Ikhlas,  Dusun Landangan, Kelurahan Takeran, Kecamatan Takeran, Kabupaten Magetan. Minggu malam (18/12/2022).   Istighosah dan doa tolak bala bersama ini dihadiri kurang Read More

Pembinaan Materi Krida Survival Kepada Pramuka Saka Wira Kartika Ranting Koramil Tipe B 0804-08/ Barat

Pada kesempatan kali ini materi yang diberikan Krida Survival. Disampaikan Pelda Suroto bahwa, “difinisi dari survival, yaitu Suatu usaha untuk mempertahankan hidup dalam keadaan darurat dan berusaha untuk mengatasinya dengan memanfaatkan potensi yang ada,” paparnya   Lebih lanjut Pamong Saka Pelda Suroto mengatakan “apabila suatu saat nanti Ade – ade Pramuka ini dihadapkan pada situasi Read More

Danramil 0804/03 Panekan Hadiri Sosialisasi Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL)

kodim-magetan.com | Magetan, Plh. Danramil 0804/03 Panekan Kodim 0804/Magetan Kapten Arm Khoiruddin menghadiri undangan PTSL Desa Cempoko kecamatan Panekan Kab Magetan Jatim dalam kegiatan Sosialisasi Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) bertempat di Balai Desa Cepoko Kec. Panekan, telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dari Dinas Pertanahan Kab. Magetan dengan penanggungjawab Kades Cepoko Read More

Dandim 0804/Magetan Hadiri Konfercab NU Magetan Ke-9 Tahun 2022

kodim-magetan.com | Magetan, Menjelang Konferensi Cabang (Konfercab) ke-9 PC Nahdlatul Ulama (NU) Magetan, tiga nama digadang-gadang maju dalam bursa ketua tanfidziyah periode 2022-2027. Ketiga nama tersebut adalah KH. Mansyur Abdullah, KH. Khoiruddin dan Kiai Susanto Khoirul Fatwa. bertempat di Halaman PCNU Kab. Magetan Jl. MT. Haryono Kel. Kepolorejo Kec./Kab. Magetan, telah dilaksanakan kegiatan Pembukaan Konferensi Read More

Cegah Stunting, Babinsa Ikut Andil Dampingi Kegiatan Posyandu.

Cegah Stunting, Babinsa Ikut Andil Dampingi Kegiatan Posyandu. Kenongomulyo – Untuk membantu mencukupi kebutuhan gizi masyarakat tentang anak balita, Babinsa Desa Kenongomulyo anggota Koramil Tipe B 0804-11/Takeran Serma Eki Herman mendampingi kader posyandu Desa Kenongomulyo beserta Bidan Desa memberikan tambahan makanan bergizi bagi 30 Balita , serta melaksanakan pemeriksaan ibu hamil yang ada di Desa Read More