Magetan. – Babinsa Koramil 07/Karangrejo jajaran Kodim 0804/Magetan Serda Ristianto, melaksanakan kegiatan pendampingan program pompanisasi di lahan Sawah milik bapak Sadjar di Desa Gondang Kec. Karangrejo Kab. Magetan. Senin (04/11/2024) Program pompanisasi merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mengatasi kekeringan yang melanda wilayah binaan. Diketahui pemerintah melalui Kementerian Pertanian bersinergi dengan TNI AD telah Read More