
Magetan. Pasien COVID-19 berstatus orang tanpa gejala (OTG) atau memiliki gejala ringan yang dianggap tidak memerlukan perawatan intensif, dapat isolasi mandiri di rumah. Ada beberapa hal yang mesti diterapkan pasien COVID-19 dan penghuni rumah saat isolasi mandiri, agar tidak terjadi penularan. Bertempat di rumah salah satu warga berinisal S yang terpapar Covid 19, Warga Desa Read More